| | 0 Comments

Toyota Yaris Cross Diluncurkan di Jepang, Dijual Mulai Rp 247 Jutaan

Toyota meluncurkan SUV subkompak Yaris Cross di Jepang pada Senin (31/8/2020). Memakai platform TNGA (GA B), Toyota Yaris Cross menawarkan dua pilihan powertrains. Untuk model dasar mendapatkan Dynamic Force Engine 1,5 liter tiga silinder yang dipadukan dengan Direct Shift CVT, tersedia dengan penggerak roda depan atau penggerak empat roda dengan fungsi 'Multi terrain Select'. Mesinnya […]